Lagu Bagai Ikan Di Dalam Kaca oleh Annie Carera - Lirik Lagu

Bagai Ikan Di Dalam Kaca
Annie Carera

Bagai ikan di dalam kaca
Hidup seakan tiada arti
Haruskah aku menangis
Bila teringat dirimu
Yang menghancurkan
Angan dan harapanku

Seharusnya aku sadari
Cintamu bukanlah untukku
Penyesalan yang terdalam
Merasuk didalam kalbu
Menutupi ruang di dalam hidupku

Biarlah dirimu bukan milikku
Namun hatiku hanyalah kau satu
Biarlah cinta kita tak bersatu
Inilah suara cinta
Yang slalu bergema
Dalam hatiku

(Musik)

Seharusnya aku sadari
Cintamu bukanlah untukku
Penyesalan yang terdalam
Merasuk didalam kalbu
Menutupi ruang di dalam hidupku

Biarlah dirimu bukan milikku
Namun hatiku hanyalah kau satu
Biarlah cinta kita tak bersatu
Inilah suara cinta
Yang slalu bergema
Dalam hatiku

Biarlah dirimu bukan milikku
Namun hatiku hanyalah kau satu
Biarlah cinta kita tak bersatu
Inilah suara cinta
Yang slalu bergema
Dalam hatiku

Inilah suara cinta
Yang slalu bergema
Dalam hatiku

Lihat di Youtube: Lagu Bagai Ikan Di Dalam Kaca oleh Annie Carera

 
 
 

Lagu Favorit

Aku Tak Rela

Lagu Aku Tak Rela Tonny Pereira Ku tak mau menderita yang kedua kali Ku tak mau menangis seperti dulu Lebih baik kau lupakan diriku ini Jang...

Total Pageviews


Judul Lagu O

O ya (1) Oh Dimana (1) Oh Hesti (1)

Judul Lagu W

Followers

Anggun C.Sasmi

Diana Nasution