Akhir Kisah Sedih
AKA BandTlah tiba saatnya (tiba saatnya)
Datangnya kisah ini
Akhir kisah sedih
Yang Membawa derita
Tak ingin terulang (ingin terulang)
Lembaran kisah lama
Kisah penuh duka
Walau tak kan kulupakan
Kehancuran masa lalu
Yang selalu menimpaku
Mesti ku tak ingin
Menederita begitu
Tak ingin terulang (ingin terulang)
Lembaran kisah lama
Kisah penuh duka
Walau tak kan kulupakan
Ku Harapkan kini (harapkan kini)
Bahagia dan abadi
Mungkin ini hidupku
Selalu bahagia
Sumber Youtube:Akhir Kisah Sedih AKA Band