Lagu Hati Tertusuk Duri oleh Rafika Duri

Hati Tertusuk Duri
Rafika Duri

Kalau ku tahu isi hatimu
Aku tak mau sayang padamu seperti ini

Engkau merayu semanis madu
Bersandiwara untuk memikat hatiku

Ref :
Ini yang pertama kali, hati ku terbakar api
Api asmara yang palsu, luka hati – ku

Terasa nyeri tertusuk duri
Apakah daya semua ini t’lah terjadi

Ref :
Ini yang pertama kali, hati ku terbakar api
Api asmara yang palsu, luka hati – ku

Terasa nyeri tertusuk duri
Apakah daya semua ini t’lah terjadi

(Musik)

Ref :
Ini yang pertama kali, hati ku terbakar api
Api asmara yang palsu, luka hati – ku

Terasa nyeri tertusuk duri
Apakah daya semua ini t’lah terjadi



Lagu Hati Tertusuk Duri oleh Rafika Duri

 
 
 

Lagu Favorit

Aku Tak Rela

Lagu Aku Tak Rela Tonny Pereira Ku tak mau menderita yang kedua kali Ku tak mau menangis seperti dulu Lebih baik kau lupakan diriku ini Jang...

Total Pageviews


Judul Lagu O

O ya (1) Oh Dimana (1) Oh Hesti (1)

Judul Lagu W

Followers

Anggun C.Sasmi

Diana Nasution