Lagu Terlambat Sudah oleh Panber's

Terlambat Sudah
Panbers

Terlambat sudah kau datang padaku
Setelah ku dapatkan penggantimu
Kini hatiku tertutup untukmu
Cukup sudah penderitaanku

Mengapa dulu kau tinggalkan diriku
Tanpa pesan apapun padaku
Kala itu cintaku sedang tumbuh
Kau biarkan menjadi layu

Kini kau datang lagi padaku
Setelah kau siksa diriku
Terlambat sudah terlambat sudah
Semuanya tlah berlalu

(Musik)

Mengapa dulu kau tinggalkan diriku
Tanpa pesan apapun padaku
Kala itu cintaku sedang tumbuh
Kau biarkan menjadi layu

Kini kau datang lagi padaku
Setelah kau siksa diriku
Terlambat sudah terlambat sudah
Semuanya tlah berlalu

Terlambat sudah terlambat sudah
Semuanya tlah berlalu


Lagu Terlambat Sudah oleh Panber's 

 
 
 

Lagu Favorit

Aku Tak Rela

Lagu Aku Tak Rela Tonny Pereira Ku tak mau menderita yang kedua kali Ku tak mau menangis seperti dulu Lebih baik kau lupakan diriku ini Jang...

Total Pageviews


Judul Lagu O

O ya (1) Oh Dimana (1) Oh Hesti (1)

Judul Lagu W

Followers

Anggun C.Sasmi

Diana Nasution