Lagu Dalam Kerinduan - Lirik Lagu

Dalam Kerinduan
Charles Hutagalung

Telah lama kau tinggal sayang
Telah lama kau pergi sayang
Ingatkah kau pada diriku
Yang rindu padamu

Betapa sedih rasa dihati
Yang kunanti tiada kembali
Haruskah ku hidup sendiri
Tanpa kawan lagi

Dalam kerinduan
Ku menanti sayang
Dalam kerinduan
Hatiku

Telah lama kau tinggal sayang
Telah lama kau pergi sayang
Ingatkah kau pada diriku
Yang rindu padamu

(Musik)

Dalam kerinduan
Ku menanti sayang
Dalam kerinduan
Hatiku

Betapa sedih rasa dihati
Yang kunanti tiada kembali
Haruskah ku hidup sendiri
Tanpa kawan lagi
Haruskah ku hidup sendiri
Tanpa kawan lagi



Dalam Kerinduan oleh  Charles Hutagalung The Mercy's

 
 
 

Lagu Favorit

Aku Tak Rela

Lagu Aku Tak Rela Tonny Pereira Ku tak mau menderita yang kedua kali Ku tak mau menangis seperti dulu Lebih baik kau lupakan diriku ini Jang...

Total Pageviews


Judul Lagu O

O ya (1) Oh Dimana (1) Oh Hesti (1)

Judul Lagu W

Followers

Anggun C.Sasmi

Diana Nasution