Lagu Tamasya Ke Tawangmangu oleh Lilis Suryani - Lirik Lagu

Tamasya Ke Tawangmangu
Lilis Suryani

Siapa ingin turut pergi bersamaku
Kita bertamasya ke Tawangmangu
Kota indah permai dengan pemandangan
Serta hawanya sejuk dan nyaman

Hati siapa tak terpesona
Kala memandang ke arah sana
Bunga-bunga indah berwarna warni
Di lingkungi oleh pohon yang tinggi

Alangkah senangnya rasa hatiku
Kalau bertamasya ke Tawangmangu

(Musik)

Hati siapa tak terpesona
Kala memandang ke arah sana
Bunga-bunga indah berwarna warni
Di lingkungi oleh pohon yang tinggi

Alangkah senangnya rasa hatiku
Kalau bertamasya ke Tawamangu
Hohoho..hohoho..hohoho....

Lagu Tamasaya Ke Tawangmangu oleh Lilis Suryani

 
 
 

Lagu Favorit

Aku Tak Rela

Lagu Aku Tak Rela Tonny Pereira Ku tak mau menderita yang kedua kali Ku tak mau menangis seperti dulu Lebih baik kau lupakan diriku ini Jang...

Total Pageviews


Judul Lagu O

O ya (1) Oh Dimana (1) Oh Hesti (1)

Judul Lagu W

Followers

Anggun C.Sasmi

Diana Nasution